Lokasi dan Rute Lereng Anteng Bandung Tempat Nongkrong Paling Instagramable
19.41 |
|Lokasi dan Rute Lereng Anteng Bandung - Bandung tidak akan pernah berhenti menghadirkan tempat wisata yang keren dan selalu hits. Mulai dari wisata alam Bandung yang menghadirkan spot selfie paling kece, ada juga wisata kuliner yang tempatnya juga tidak kalah keren dengan wisata lainnya. salah satu wisata kuliner bandung yang bisa dijadikan untuk tempat nongkrong yaitu Lereng Anteng Panoramic Coffe Place. Tempat ini adalah sebuah tempat ngopi yang sangat asyik dan sangat fenomenal saat ini di kota Bandung.
Tempat ini memang didesain sangat menarik, maka dari itu tempat ini tidak pernah sepi dari pengunjung. Lereng Anteng Panoramic Coffee yang menjadi tempat favorit untuk nongkrong khususnya anak muda- Bandung saat ini. Lereng Anteng Panoramic Coffee ini merupakan perpaduan antara Cafe tongkrongan dan wisata alam. Soalnya selain menyajikan aneka menu makanan dan minuman, Lereng Anteng ini menyuguhkan pemandangan yang cukup indah.
Tempat wisata ini tepatnya berada di Kampung Pagermaneuh, RT. 02/04, Desa Pagerwangi, Kecamatan Lembang, Pagerwangi, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat 40391. Lokasi Lereng Anteng Panoramic Coffee sendiri berlokasi di sebuah kawasan wisata kuliner terpopuler di kota Bandung, yaitu daerah Puncak Ciumbuleuit ( Punclut ) yang mana telah lama dikenal sebagai salah satu pusat kuliner makanan khas Bandung.
Untuk rute yang dapat dilalui yang pertama lewat jl ciumbuleuit menuju bundaran. Selanjutnya belok kiri, lurus sampai masuk ke jalan punclut. Lurus hingga berjumpa dengan pertigaan, belok kanan, Lokasi lereng anteng berada di kanan jalan. Rute yang kedua yaitu melalui dago, sebelum terminal dago belok kiri dengan arah perumahan citra green. Lurus nanti akan keluar di jalan punclut, beloklah ke kanan. Kemudian ada pertigaan, belok ke kanan. Rute menuju lereng anteng panoramic yang selanjutnya yaitu melalui jalan raya lembang. Sesampainya di pertigaan tangkuban perahu, belok kanan yakni melalui jalan panorama – jalan cijeruk – jalan punclut. Belok ke kiri, dan kemudian akan sampai di lokasi lereng anteng punclut.
Tempat ini berada di terasering berbukitan yang membuat para pengunjung lebih enjoy dalam menikmati pemandangan khas pegunungan. Kemudian untuk penataan dibuat begitu artistik dengan bangku bangku kayu yang tampak vintage. Konsep outdoor di Lereng Anteng ini juga mempertimbangkan apabila kondisi sedang hujan. Sudah disiapkan tempat nongkrong khusus dengan tenda bening sehingga pengunjung tak perlu takut kehujanan.
Selain itu desain setiap tempat duduk pun sangat artistic. Seperti lesehan yang dilengkapi dengan bantal. Meskipun konsepnya outdoor, kamu gak perlu takut kehujanan. Sebab ada tempat duduk yang dilengkapi dengan tenda plastik bening. Tapi kalau pas panas, akan terasa seperti efek rumah kaca. Yang jelas, selain menikmati menu di lereng anteng punclut sebagian besar pengunjung yang datang pasti tidak akan melewatkan momen untuk berfoto. Wajar saja karena setiap sudutnya emang terlihat instagramable banget.
Harga menu di lereng anteng punclut ini cukup terjangkau. Baik makanan maupun minuman semuanya dibanderol dibawah Rp 50 ribu. Harga makanan di lereng anteng berkisar antara belasan ribu sampai tiga puluh ribuan. Untuk minuman juga tidak jauh berbeda mulai Rp 5 ribu sampai dengan Rp 35 ribu. Sedangkan yang paling mahal yaitu kopi luwak yang dipatok Rp 50 ribu.
Tempat ini memang didesain sangat menarik, maka dari itu tempat ini tidak pernah sepi dari pengunjung. Lereng Anteng Panoramic Coffee yang menjadi tempat favorit untuk nongkrong khususnya anak muda- Bandung saat ini. Lereng Anteng Panoramic Coffee ini merupakan perpaduan antara Cafe tongkrongan dan wisata alam. Soalnya selain menyajikan aneka menu makanan dan minuman, Lereng Anteng ini menyuguhkan pemandangan yang cukup indah.
Lokasi Lereng Anteng Bandung
Tempat wisata ini tepatnya berada di Kampung Pagermaneuh, RT. 02/04, Desa Pagerwangi, Kecamatan Lembang, Pagerwangi, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat 40391. Lokasi Lereng Anteng Panoramic Coffee sendiri berlokasi di sebuah kawasan wisata kuliner terpopuler di kota Bandung, yaitu daerah Puncak Ciumbuleuit ( Punclut ) yang mana telah lama dikenal sebagai salah satu pusat kuliner makanan khas Bandung.
Rute Lereng Anteng Bandung
Untuk rute yang dapat dilalui yang pertama lewat jl ciumbuleuit menuju bundaran. Selanjutnya belok kiri, lurus sampai masuk ke jalan punclut. Lurus hingga berjumpa dengan pertigaan, belok kanan, Lokasi lereng anteng berada di kanan jalan. Rute yang kedua yaitu melalui dago, sebelum terminal dago belok kiri dengan arah perumahan citra green. Lurus nanti akan keluar di jalan punclut, beloklah ke kanan. Kemudian ada pertigaan, belok ke kanan. Rute menuju lereng anteng panoramic yang selanjutnya yaitu melalui jalan raya lembang. Sesampainya di pertigaan tangkuban perahu, belok kanan yakni melalui jalan panorama – jalan cijeruk – jalan punclut. Belok ke kiri, dan kemudian akan sampai di lokasi lereng anteng punclut.
Panorama Lereng Anteng Bandung
Tempat ini berada di terasering berbukitan yang membuat para pengunjung lebih enjoy dalam menikmati pemandangan khas pegunungan. Kemudian untuk penataan dibuat begitu artistik dengan bangku bangku kayu yang tampak vintage. Konsep outdoor di Lereng Anteng ini juga mempertimbangkan apabila kondisi sedang hujan. Sudah disiapkan tempat nongkrong khusus dengan tenda bening sehingga pengunjung tak perlu takut kehujanan.
Selain itu desain setiap tempat duduk pun sangat artistic. Seperti lesehan yang dilengkapi dengan bantal. Meskipun konsepnya outdoor, kamu gak perlu takut kehujanan. Sebab ada tempat duduk yang dilengkapi dengan tenda plastik bening. Tapi kalau pas panas, akan terasa seperti efek rumah kaca. Yang jelas, selain menikmati menu di lereng anteng punclut sebagian besar pengunjung yang datang pasti tidak akan melewatkan momen untuk berfoto. Wajar saja karena setiap sudutnya emang terlihat instagramable banget.
Harga Menu Lereng Anteng Bandung
Harga menu di lereng anteng punclut ini cukup terjangkau. Baik makanan maupun minuman semuanya dibanderol dibawah Rp 50 ribu. Harga makanan di lereng anteng berkisar antara belasan ribu sampai tiga puluh ribuan. Untuk minuman juga tidak jauh berbeda mulai Rp 5 ribu sampai dengan Rp 35 ribu. Sedangkan yang paling mahal yaitu kopi luwak yang dipatok Rp 50 ribu.
0 komentar:
Posting Komentar